Siapa yang peduli tentang hari esok?
Apa baik, apa lebih baik, apa keduanya?
Siapa yang tahu tentang hati manusia?
Apa lembut, apa terluka, apa keduanya?
Siapa yang tahu tentang kebenarannya?
Apa dia tegar,
Apa dia senang,
Apa keduanya?
Sebuah cerita;
Tentang layunya bunga.
Untuk kalian yang pernah ada.